Passing Grade SNMPTN Universitas Sebelas Maret 2016

Passing Grade SNMPTN Universitas Sebelas Maret 2016. Universitas Sebelas Maret atau bisa di singkat menjadi (UNS) adalah Universitas Tinggi Negeri yang terletak di Surakarta Jawa Tengah, Universitas Sebelas Maret termasu universitas favorit yang banyak di pilih oleh peserta SNMPTN 2016, bagi anda yang ingin memilih Universitas Sebelas Maret Untuk melanjutkan masa perkuliahan anda dalam pendaftaran SNMPTN, ada baik nya anda harus memahasi Passing Grade Universitas Sebelas Maret (UNS) agar peluang anda untuk lulus SNMPTN UNS mempunyai peluang yang besar.

Passing Grade jurusan Universitas Sebelas Maret jelas mempunyai passing grade yang berbeda – beda, oleh karena itu anda harus pintar – pintar memilih jurusan yang tepat agar bisa lulus di SNMPTN Universitas Sebelas Maret, sedikit tips dari masukuniversitas.com.

Jika anda ingin memilih Universitas Sebelas Maret sebagai Universitas untuk pendaftaran SNMPTN alangkah baiknya jangan memilih jurusan yang memiliki passing grade tinggi, atau favorit, kecuali jika anda mempunyai prestasi Nasional dan Internasional. Jika anda tidak mempunyai prestasi yang besar, kami saran kan pilih jurusan yang memilik passing grade sedang saja, atau passing grade rendah agar peluang anda untuk lulu SNMPTN 2016 sedikit terbuka.

Universitas Sebelas Maret (UNS) memiliki jurusan favorit, dari kategori IPA adalah jurusan Pendidikan Dokter dengan Passing Grade 56.8% sedangkan dari kategori IPS adalah jurusan Ilmu Komunikasi dengan Passing Grade 43.4%, bagi anda yang ingin mengetahui daftar lengkap passing grade Universitas Sebelas Maret, silahkan membaca informasi Passing Grade SNMPTN Universitas Sebelas Maret 2016 :

Passing Grade SNMPTN Universitas Sebelas Maret 2016

Passing Grade SNMPTN Universitas Sebelas Maret

Kategori IPA Passing Grade SNMPTN Universitas Sebelas Maret (UNS) 2016

441014 Pendidikan Dokter 56.8%
441022 Psikologi 42.6%
441036 Agroteknologi/Agroekoteknologi 30.6%
441044 Agribisnis 30.8%
441052 Peternakan 25.7%
441066 Ilmu dan Teknologi Pangan 35.5%
441074 Teknik Sipil 38.7%
441082 Arsitektur 37.6%
441096 Teknik Industri 40.5%
441103 Teknik Mesin 39.6%
441111 Teknik Kimia 40.1%
441125 Matematika 33.5%
441133 Fisika 30.2%
441141 Kimia 33.5%
441155 Biologi 32.3%
441163 Perencanaan Wilayah dan Kota 39.9%
441171 Teknik Informatika 43.9%
441185 Pendidikan Fisika 33.2%
441193 Pendidikan Kimia 36.9%
441206 Pendidikan Biologi 34.1%
441214 Pendidikan Matematika 38.9%
441222 Pendidikan Teknik Mesin 25.9%
441236 Pendidikan Teknik Bangunan 23.5%

Kategori IPS Passing Grade SNMPTN Universitas Sebelas Maret (UNS) 2016

442016 Ilmu Administrasi Negara 38.9%
442024 Ilmu Komunikasi 43.4%
442032 Sosiologi 26.9%
442046 Ilmu Hukum 38.6%
442054 Ekonomi Pembangunan 34.6%
442062 Manajemen 43.1%
442076 Akuntansi 45.9%
442084 Ilmu Sejarah 28,5%
442092 Sastra Indonesia 29.9%
442105 Sastra Inggris 31.8%
442113 Sastra Daerah untuk Sastra Jawa 23.5%
442121 Kriya Seni (Desain Tekstil) 21.6%
442135 Seni Rupa Murni (seni lukis, grafis, patung, keramik) 21.5%
442143 Desain Interior 28.3%
442151 Desain Komunikasi Visual 32.3%
442165 Pendidikan Sejarah 26,7%
442173 Pendidikan Geografi 27.9%
442181 Pendidikan Pancasila & Kewarganegaraan (PPKn) 25,5%
442195 Pendidikan Luar Biasa (pendidikan khusus) 22.8%
442202 Pendidikan Jasmani, Kesehatan dan Rekreasi 22.8%
442216 Pendidikan Kepelatihan Olahraga 24.1%
442224 Pendidikan Ekonomi 30.8%
442232 Pendidikan Bahasa, Sastra Indonesia & Daerah 28,8%
442246 Pendidikan Bahasa Inggris 37.2%
442254 Pendidikan Seni Rupa 24.1%
442262 Pendidikan Sosiologi Antropologi 28,8%
442276 Pendidikan Guru Sekolah Dasar (PGSD) Surakarta 35.9%
442284 Bimbingan dan Konseling 35.2%
442292 Pendidikan Guru PAUD 28.8%
442305 Sastra Arab 23.1%
442313 Pendidikan Bahasa Jawa 29.1%
442321 Pendidikan Guru Sekolah Dasar (PGSD) Kebumen 30,15%

Data di atas adalah Passing Grade Universitas Sebelas Maret (UNS), mudah – mudahan dengan adanya data Passing Grade UNS di atas, dapat memudahkan anda dalam mememilih jurusan di Universitas Sebelas Maret (UNS), setiap Universitas Negeri mempunyai Passing Grade SNMPTN yang berbeda – beda seperti Passing Grade UI, Passing Grade UB, Passing Grade UPI, Passing Grade ITB, Passing Grade UNPAD, dan masih banyak lagi karena mempunyai Passing Grade yang berbeda – beda.

Mungkin itu saja informasi tentang Passing Grade Universitas Sebelas Maret (UNS) 2016, mudah – mudahan artikel yang sudah anda baca bermanfaat bagi anda, anda juga dapat membaca artikel tentang Passing Grade SNMPTN IPB Terbaru 2016

Add a Comment

error: Content is protected !!